Skip to main content

Kampusku Kampus Hijau

Gedung Hijau UNISNU Jepara
UNISNU, LPM Bursa-Sebagai mahasiswa INISNU Jepara saya merasa bangga ikut berproses didalamnya. Warna kampus yang hijau mengambarkan kesejukan diantara pepohonan yang rindang. Sedikitnya mahasiswa yang ada semakin bersemangat untuk menjadi yang terbaik diantara lainya. Dihiasi dengan biground keagamaan yang sangat kental karisma NU, semakin bertambah yakin dan mantap serta sesuai dengan doktrin saat di MI dahulu. Dimana para pendahulu saya juga menganut ajaran NU yang notulen, hal tersebut yang menjadikan inspirasi bagi saya pribadi untuk kuliah di INISNU. Kampus agama tersebut memiliki keunikan yang khas jika dipandang dari warna gedungnya yaitu warna hijau.
 
Konon dalam salah satu kitab pernah diterangkan jika warna hijau identik dengan warna surga, namun itu menurut sebagian pendapat dan masih banyak pendapat yang menurut versinya masing-masing. Bagi saya warna hijau menandakan kesejukan, karna dari pengalaman saya ketika susah menghafal maka lihatlah dedaunan yang hijau maka secara alamiah akan merefresh otak kita. Warna hijau masih menjadi pertanyaan bagi saya, apakah memang ikut dengan warna NU yang selalu eksis dengan kehijaunya atau memang kebetulan saja. Menurut salah satu teman saya bahwa warna tersebut sama dengan warna almamater INISNU tuturnya. Apapun itu warna hijau menjadi kebangaan tersendiri bagi mahasiswa INISNU.
 
Bukan hanya itu saja, para dosen juga banyak dari kalangan kiai yang tak diragukan lagi pengetahuan agama yang bernotabene NU modern. Bagi saya, situasi ini cukup bagus untuk menyikapi keadaan sekarang ini, dimana banyak sekali tumbuhnya aliran-aliran baru yang beralasan Aswaja. Munculnya aliran baru dengan target empuknya para mahasiswa kiranya INISNU mampu menangulangi kekacauan tersebut.
 
Tiga fakultas tersebut bisa dikatakan sebagai fondasi kabupaten Jepara ini menjadi yang lebih baik bahkan yang terbaik. Pandangan masyarakat yang keliru jika INISNU belum punya nama. Saat ini telah dibukanya strata 2 atau S2, maka perlu kiranya pandangan masyarakat yang keliru tadi agar diubah dan turut andil dalam meramaikan kampus INISNU Jepara. Tidak hanya itu tetapi meningkatkan kualitas mahasiswa dan dosen perlu dirumuskan kembali dalam satu tatanan yang menjamin kemajuan INISNU.
 
Harapan saya kedepan INISNU lebih mampu menjadi kawah candar dimuka-nya Jawa Tengah khususnya kabupaten Jepara.

Comments

Popular posts from this blog

Tips Cara Mengatasi Error 5200 Printer Canon

Pada kesempatan kali ini saya akan share sedikit pengalaman saya tentang Printer Canon IP2770 , Banyak yang bertanya pada saya bagaimana sih cara mengatasi masalah Printer Canon Error 5200. Printer Canon pada masalah ini membutuhkan Reset Printer. Sebenarnya produsen Printer Canon sudah mengikutsertakan petunjuk penggunaan manual atau Helpdesknya. Disana menyatakan jika tinta sudah habis, maka Cartridge harus diganti dengan yang baru. Karena untuk menjaga kualitas hasil Print Out. Namun hampir semua orang dengan alasan ekonomis lebih memilih menyuntikan tinta ke Cartridge dari pada membeli Cartridge baru sesuai dengan petunjuk produsen Printer Canon, mengingat harganya tidak bisa dibilang murah. Tindakan suntik tinta biasanya berakibat printer menjadi Error, salah satunya adalah Error 5200. Error 5200 ini diakibatkan oleh perbedaan Inisialisasi Cartridge yang terpasang sebelum dilepas dari tempat Cartridge Printer Canon dan setelah dipasang kembali, hal ini membuat Printer t

Tradisi Begalan Banyumas

Salah satu Prosei Begalan Banyumas Jawa Tengah salah satu provinsi yang kaya budaya daerah. Diantaranya daerah Banyumas, dimana masyarakatnya mempunyai tradisi unik saat hari pernikahan. Dari tradisi yang ada, tradisi budaya di Banyumas meliputi, Begalan, Mitoni, Ngruwat, Tumpengan dan lain sebagainya. Salah satu budaya yang ada di Banyumas yaitu tradisi Begalan . Begalan meruapakan budaya adat warisan leluhur yang sampai sekarang masih dilaksanakan oleh masyarakat Banyumas. Begalan ini dilakukan pada acara pernikahan terutama pada pernikahan calon pengantin lelaki yang dalam silsilah keluarga menjadi anak sulung atau anak bungsu.  Di daerah Banyumas, tradisi Begalan ini menjadi bagian yang terpenting dalam prosesi pernikahan adat. Begitu kuatnya kepercayaan masyarakat Banyumas terhadap tradisi ini, seringkali pernikahan adat itu dinilai belum lengkap jika tradisi Begalan belum terlaksana. Tradisi Begalan Banyumas Didalam seni tradisi Begalan ada nuansa yang terkandung d

Lirik Lagu MARS UNISNU Jepara

Lagu Mars UNISNU Jepara Bertabur bintang berderap dengan tegap,  Itulah harapan UNISNU Jepara Tak hanya mimpi tapi upaya nyata Ttuk Indonesia jaya sejahtera... Menempa baja persada Nusantara Cendekiawan beriman dan bertakwa Menjadi pejuang berakhlak mulia Bagi nusa bangsa dan agama... Berderap majulah langkah ksatria Bersama membangun walaupun Bhineka Bersatu padu untuk menuntut ilmu Amalkan Tri Dharma di UNISNU kita... Wahai generasi muda Indonesia Siaplah menghadapi tantangan jaman Badai dan gelombang menempa diri Majulah UNISNU Jepara...  Lirik Lagu MARS UNISNU Jepara